Musuh kita bukanlah hanya kerasnya kepala
Tetapi tentara kata yang berbaris lewati jembatan media;
Unjuk kekuatan lewat layar berukuran senti saja –
Bersenjata antena penjaja sinyal berjanji surga –
Yang nyatanya: kadang tiba di medan perang, kadang tertunda.
Ini serupa argumen salah paham karena pesan instan tak juga diterima.
Sabar, ya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar